Kamis, 25 April 2013

TEORI ORGANISASI UMUM 2 – ELASTISITAS



Nama     : Banun Rusmanu
Npm       : 17111945
Kelas      : 2KA38


1.Apa yang dimaksud dengan elastisitas?
Jawab :
Elastisitas adalah perbandingan perubahan proporsional dari sebuah variabel dengan perubahan variable lainnya. Dengan kata lain, elastisitas mengukur seberapa besar besar kepekaan atau reaksi konsumen terhadap perubahan harga.
2. Mengapa elastisitas perlu dikaji lebih mendalam oleh sebuah perusahaan atau industri?
Jawab :
Karena perusahaan atau industry harus mengtahui perubahan permintaan terhadap apa saja barang yang akan diproduksinya terjadi ,apabila ada perubahan harga pada barang tersebut atau tidak.
3. Jelaskan konsep elastisitas harga permintaan dan penawaran, silang dan pendapatan!
Jawab :
Elastisitas harga permintaan adalah derajat kepekaan/ respon jumlah permintaan akibat perubahan harga barang tersebut atau dengan kata lain merupakan perbadingan daripada persentasi perubahan jumlah barang yang diminta dengan prosentase perubahan pada harga di pasar, sesuai dengan hukum permintaan, dimana jika harga naik, maka kuantitas barang turun Dan sebaliknya.
Sedangkan tanda elastisitas selalu negatif, karena sifat hubungan yang berlawanan tadi, maka disepakati bahwa elastisitas harga ini benar indeksnya/koefisiennya dapat kurang dair, dama dengan lebih besar dari satu Dan merupakan angka mutlak (absolute), sehingga permintaannya dapat dikatakan :
  1. Tidak elastisitas (in elastic)
  2. Unitari (unity) dan
  3. Elastis (elastic)
Dengan bentuk rumus umum sebagai berikut :

                   Δ Q        ΔP                           Δ Q                 P
      Eh                    :              atau Eh =                  X
                     Q           P                             ΔP                  Q
Dimana :
Eh          adalah elastisitas harga permintaan
Q           adalah Jumlah barang yang diminta
P            adalah harga barang tersebut
Δ           adalah delta atau tanda perubahan.

4. Faktor apa yang menentukan tingkat elastisitas?
Jawab :
- Tersedia atau tidaknya barang pengganti di pasar
- Jumlah pengguna/tingkat kebutuhan dari barang tersebut
- Jenis barang dan pola preferensi konsumen
- Periode waktu yang tersedia untuk menyesuaikan terhadap perubahan harga/periode waktu penggunaan barang tersebut
- Kemampuan relatif anggaran untuk mengimpor barang.
5. Bagaimana menurut anda tentang konsep elastisitas?
Jawab :
Konsep yang memahami tentang dampak dari suatu kebajikan ,konsep ini juga mengatur dan dipakai sebagai bidang penawaran dan permintaan ,selain itu konsep ini merupakan asset terpenting dalam bidang ekonomi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar